Hari ini, Bawaslu genap berusia 12 tahun dalam berkiprah untuk bangsa dan negara. Momen itupun tak disia-siakan Bawaslu Kabupaten Banyuwangi untuk melakukan kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat. Terlebih di tengah maraknya wabah Covid-19.
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Bawaslu yang ke-12, yaitu pada tanggal 9 April 2020. Bawaslu Kabupaten Banyuwangi akan menggelar aksi Donor Darah di Kantor Bawaslu Kabupaten Banyuwangi, Selasa (6 April 2020).
PJ Kehumasan Bawaslu Kab. Banyuwangi, Hasyim Wahid, Sedang melakukan rapat Koordinasi Virtual bersama Bawaslu Provinsi Jawa Timur terkait pembentukan struktur PPID.
Jakarta - Badan Pengawas Pemilihan Umum - Dalam rapat dengar pendapat (RDP) Komisi II DPR RI dengan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), beserta penyelenggara pemilu, yakni: KPU, Bawaslu, dan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKP) menyepakati penundaan pelaksanaan Pilkada Serentak 2020.